Hari Ke Empat Angota Koramil 01/ Bkn Bersama Tim Sar Susuri Sungai Kampar Cari Bocah 9 Tahun Hilang
Bangkinang - Angota Koramil 01/Bkn Kodim 0313/KPR Serma M Ramendra bersama Tim SAR gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, Basarnas Provinsi Riau dan BPBD Kampar Hari ke Empat terus melakukan pencarian...